Headlines News :
Home » » Lirik Lagu Rohani - Allah Kita Dahsyat New Wine

Lirik Lagu Rohani - Allah Kita Dahsyat New Wine

Written By Raid Indra Wendi on Sabtu, 27 April 2013 | Sabtu, April 27, 2013

 Allah Kita Dahsyat New Wine


Kita datang ke hadiratNya
Masuk dalam ke tempat kudusNya
Kub'ri korban syukur
Pujian dan sembah
Hormat bagiMu Yesus
Verse 2

Tuhan Allah hadir di sini
Bertahta atas pujian kami
Allah bangkit dan semua
MusuhNya berserah
Mari kita bersorak

Allah kita dahsyat
KuasaNya sungguh dahsyat
Allah kita dahsyat
KuasaNya sungguh dahsyat

Dia Tuhan Dia Raja
Ajaib kekuatanNya
Dahsyat, Allah kita Dahsyat

Dahsyat, Allah kita Dahsyat
Share this post :

Posting Komentar

 
Support : Design Website | GBTKAOKRB | Raid Indra W
Copyright © 2011. SAHABAT DOA KRISTEN - RPL
Design Template By Creating Website Published by Raid Indra Wendi
Telp +62812 7554 8893